Selasa, 06 Juni 2017

Manfaat Daun Jambu Air Untuk Kesehatan

DAUN JAMBU AIR
==============>
Daun jambu air adalah salah satu jenis daun jambu yang sangat berkhasiat untuk kesehatan  tidak cuma untuk kesehatan akan tetapi daun ini juga berkhasiat untuk keperkasaan dan di antara salah satu khasiat serta manfaat yang sangat bagus untuk tubuh karna daun jambu air sendiri memiliki manfaat yang sama dengan Titan Gel yaitu mampu menjadi obat untuk tubuh juga mampu memperkasa stamina tubuh juga mampu menjadikan organ vitalitas menjadi llebih sehat kuat perkasa secara alami tanpa adanya efek samping untuk kesehatan tubuh. Anda sendiri pasti sudah mengenal buahnya, yaitu buah jambu air. Buah ini berwarna merah gelap dengan rasa manis yang disertai sepat. Kandungan gizi di dalam buah jambu air pun cukup tinggi. Namun, kita tidak akan mendiskusikan tentang buahnya, tapi manfaat dan khasiat dari daunnya. Tahukah Anda jika daun jambu air memiliki banyak kegunaan

Manfaat Luar Biasa Daun Jambu Air, Jambu air biasa kita lihat di pekarangan rumah atau di kebun. Buah  yang satu ini banyak mengandung air. Tidak sedikit orang mengonsumsi buah ini untuk melepas dahaga yang mendera. Banyak juga di antara kita yang menyukai buah ini untuk dijadikan rujak. Juga, ketika sedang musim panen terjadi, buah-buahan yang satu ini mudah kita temui di pasar-pasar tradisional. Dengan harga murah, kita sudah bisa menikmati buah kaya air ini.
Ternyata tidak hanya buahnya. Daun jambu airpun memiliki manfaat yang baik bagi kesehatan. Apakah Anda sudah mengetahui manfaat dari daun jambu

Jambu air merupakan tanaman buah-buahan yang sering dijumpai disekitar halaman rumah. Tanaman jambu air sendiri adalah tanaman yang berasal dari wilayah asia tenggara. Maka dari itu, buah ini sangat mudah kita jumpai saat musim buahnya sedang berlangsung. Buah jambu air memiliki rasa manis dan asam yang sangat menyegarkan yang ditambah dengan kandungan airnya yang melimpah.
ads

Manfaat Jambu Air Bagi Kesehatan

Jambu air kaya akan vitamin C, serat makanan, vitamin A, kalsium, thiamin, niacin, besi dan kalium. Senyawa organik di dalamnya mengandung jambosine, asam betulinic, dan lakton Friedel. Hal ini mendatangkan beberapa manfaat jambu air seperti berikut:

manfaat dan khasiat daun jambu air, kami berikan rincian penjelasan tentang beberapa kegunaan daun ini untuk kesehatan Anda. Berikut ini informasinya.

1. Mengatasi diare

Khasiat daun jambu air yang pertama yaitu untk mengatasi penyakit diare. Daun ini sangat bagus untuk dijadikan obat alami pengusir diare. Diare adalah penyakit pencernaan yang disebabkan oleh kotornya saluran pencernaan Anda.

2. Menurunkan kolesterol

Khasiat daun jambu air sangat ampuh untuk menurunkan kolesterol. Kolesterol dengan jumlah yang terlalu banyak di dalam tubuh dapat membahayakan kesehatan Anda, terutama menimbulkan penyakit kolesterol.

3. Pencegahan Kanker

Senyawa organik yang aktif di dalam jambu air yang mengandung manfaat vitamin C dan manfaat vitamin A, telah dikenal sebagai pengobatan kanker dan pencegahan yang efektif. Penelitian awal dan pengobatan tradisional mengklaim bahwa kanker prostat dan kanker payudara, berkurang dengan menambahkan jambu air untuk diet.

4. Membuat sehat jantung

Khasiat daun jambu air yang juga istimewa untuk tubuh adalah menyehatkan jantung. Senyawa dalam daun ini sangat cukup untuk menutrisi jantung Anda sehingga mencegah beberapa jenis penyakit jantung.

5. Meningkatkan Sistem kekebalan

Komponen aktif dan stabil dalam jambu air telah dikaitkan dengan efek antimikroba dan anti jamur. Penelitian telah menunjukkan bahwa hal tersebut, dapat melindungi kulit dari pengembangan berbagai infeksi, yang dapat meningkatkan kekuatan sistem kekebalan tubuh terhadap penyakit karena infeksi.

7. Mengatasi sakit pada gigi

Sakit gigi pun dapat diobati dengan daun jambu air. Daun ini akan masuk ke dalam bagian gigi Anda yang terasa sakit. Sakit gigi bisa memberikan rasa nyeri yang tidak tertahankan jika tidak sesegera mungkin ditangani.

8. Obat penyakit demam berdarah

Banyak dari Anda yang perlu mencoba daun jambu air untuk mengatasi penyakit demam berdarah. Penyakit yang berasal dari nyamuk ini akan lebih mudah disembuhkan dengan pengobatan alami menggunakan daun jambu yang satu ini.

Manfaat Jambu Air Untuk Kulit
manfaat-jambu-air

Jambu Biji

Kadang kulit yang kekurangan terlihat kering dan kusam. Hal tersebut  dapat diatasi dengan mengkonsumsi buah yang mengandung banyak air seperti jambu air ini. Mengkonsumsi jambu air memberikan sumbangan air dan vitamin C yang sangat melimpah. Vitamin C mengandung anti oksidan yang mampu melawan penuaan dini. Manfaat antioksidan ini menjaga regenerasi sel kulit dan meningkatkan asupan zat besi bagi tubuh. Jadi memakan jambu air yang sesuai, sangat berarti bagi kesehatan tubuh.

Manfaat dan Khasiat Daun Jambu Air Lainnya:

    Meningkatkan imun tubuh
    Mengatasi keputihan
    Obat ambeien
    Mengatasi kembung
    Menghilangkan flek di wajah

Tidak hanya daun pisang atau daun jati. Daun jambu juga bisa Anda gunakan untuk membungkus makanan. Biasanya, hanya makanan tradisonal yang menggunakan daun untuk pembungkus. Daun pisang dan daun jati memang sudah lebar, Anda perlu memilih daun jambu yang berdaun lebar. Karena tidak semua daun jambu air berukuran lebar.
Pemanfaatan daun jambu air sebagai pembungkus makanan, dapat juga mengurangi konsumsi masyarakat Indonesia terhadap penggunaan wadah berbahan plastik.

Daun jambu air berwarna hijau. Ukuran daun ini cenderung panjang dan sedikit lebih lebar dari jenis daun lainnya. Permukaan daunnya halus dengan ujung yang runcing. Daun ini beraroma khas daun jambu pada umumnya. Jika Anda menemui memiliki pohon jambu air, tidak ada salahnya mulai dari sekarang menggunakan daun jambu air sebagai obat herbal. Kandungan di dalam daun ini ampuh untuk meredakan berbagai jenis penyakit dan juga menyehatkan tubuh Anda.

Meskipun akar dan biji tanaman jambu air banyak digunakan sebagai pengobatan kuno, namun juga dikenal dapat menyebab racun. Selain itu, jambu air juga  mengandung sianida. Konsultasikan dengan dokter, sebelum mencoba pengobatan dengan jambu air untuk menghindari kondisi yang tidak diinginkan. Konsumsi variasi buah-buahan lebih dianjurkan untuk memuat semua jenis nutrisi yang baik untuk tubuh.
Share:

Macam Mcam Produk

BANK PEMBAYARAN TRANSFER

JASA PENGIRIMAN PAKET

BARANG AMAN BERGARANSI